55 view
Bila Esok Ibu Tiada (2024)
Kehidupan yang dijalani Rahmi tentunya tak mudah, dengan penuh pengorbanan, Rahmi berjuang untuk mencukupi kebutuhan sehari-hari keluarganya. Sepeninggal suaminya, Rahmi juga berjuang keras menjaga keharmonisan keluarga.Rahmi digambarkan sebagai sosok ibu yang selalu memprioritaskan kehidupan anak-anaknya. Kecintaan Rahmi sebagai seorang ibu bahkan membuatnya kerap mengabaikan kesejahteraan pribadinya.Namun, seiring dengan berjalannya waktu, Rahmi merasa anak-anaknya semakin sibuk dengan urusan masing-masing. Sikap anak-anaknya seolah menunjukkan mereka tak lagi membutuhkan kehadiran dan kasih sayangnya.
Genre: Drama, Family, Populer
Country: Indonesia
Runtime: 104 minutes
Quality: HD
Released: 2024
Images